Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Kondisi Pada Quick Basic


Dalam tulisan kali ini saya akan menjelaskan hal-hal yang berbau program Quick Basic yang sudah saya dapatkan dan saya pelajari dikampus.
Dalam program Quick Basic terdapat macam-macam kondisi, yaitu : 
  1. IF THEN : Jika kondisi bernilai benar maka statement akan dijalankan.
  2. IF THEN ELSE : Kondisi bersyarat dengan dua syarat atau lebih
  3. IF THEN GOTO : Kondisi bersyarat dengan satu syarat saja.
Bentuk umum dari macam-macam Quick Basic :
  • If Condition Next Statement
  • If To Statement
  • While Condition To
  • Do Condition While
Contoh program sederhana pada Quick Basic :
 Outputnya :

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar: